Friday, March 16, 2007

Dollar Sedikit Bernafas

Baru kemarin posisi saya di EU yang masih terbuka, Sell 1.3238 SL 1.3268 TP 1.3178 ditutup dengan trailing stop +10 pips.

Jumat, 16 Maret 2007


EUR-USD
Level 1.3255 sudah ditembus, EU akan terus naik ke 1.3310-an. Dari sini diharapkan EU akan segera melakukan koreksinya. Istilah kerennya bearish reversal.

Running : 1.3281
1. Sell at 1.3310 SL 1.3340 (-30) TP 1.3240 (+70)
Catatan :
Trailing stop +10, dinaikkan secara bertahap dan terukur (nyontek istilah Mbah Alan Greenspan)


---------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
GBP-USD
Target GU sekarang adalah area 1.9460. Dari posisi sekarang berpeluang langsung menuju area tersebut. Dapat pula turun ke area 1.9264 sebelum menuju 1.9460.

Running : 1.9367
1. Buy now 1.9367 SL 1.9320 (-47) TP 1.9455 (+88)
2. Sell at 1.9320 SL 1.9380 (-60) TP 1.9270 (+50)

Rencana selanjutnya :
3. Sell at 1.9460 SL 1.9500 (-40) TP 1.9400 (+60)
4. Buy at 1.9500 SL 1.9460 (-40) TP 1.9550 (+50)
5. Sell at 1.9555 SL 1.9600 (-45) TP 1.9455 (+100)

Catatan :
Trailing stop +10, dinaikkan secara bertahap dan terukur (nyontek istilah Mbah Alan Greenspan)


Chart Euro



Chart Sterling

2 comments:

Anonymous said...

gimana kabarnya pak...
sehat???
kok beberapa hari ini,signalnya ga ada...

boleh saya kasih prediksi untuk hari ini
hari ini saya harapkan GU dan GJ bisa memulai aksi bearishnya

Cable : SS 1.9575 TP 1.9504 (71 pips)
GJ : SS 229.23 TP 228.50 (73 pips)

wish me luck

mr.president

Asra said...

Hari ini saya mulai trading. Prediksi GU Mr.Presiden Insya Allah akan menghasilkan profit.
Sedangkan GJ saya tidak dapat berkomentar, karena saya tidak bermain di sini.